12 Juni 2019

Yuk Cek 19 Ide Nama Bayi dengan Arti ‘Berani’!

Dandra memiliki arti perempuan pemberani

Apakah Moms dan Dads ingin punya anak yang berjiwa pemberani? Selain mendidiknya dengan tepat, Moms juga bisa memberikannya nama yang akan mencermikan keberaniannya. Ini dia 19 ide nama bayi dengan arti ‘berani’!

Laki-laki

1. Abhiru: pemberani, kuat

2. Adamya: tangguh, pemberani, tegas

3. Avik: pemberani, kuat seperti berlian

4. Baira: tak kenal takut

5. Bima: berani

6. Ekavir: yang paling berani dari para pemberani, pemimpin

7. Erzhan: berani

8. Mahaveer: ksatria pemberani, paling kuat

9. Rajavi: raja pemberani

Baca juga: 10 Ide Nama Bayi Unik dalam Bahasa Jepang

Perempuan

10. Amerie: pemberani, terkenal

11. Andreia: pemberani, pelindung, ksatria

12. Charlisa: perempuan pemberani

13. Dandra: perempuan pemberani

14. Gala: berani, bahagia, penuh kedamaian

15. Kelsa/kelsy: berani, heroik

16. Leona: singa pemberani

17. Rilea: berani, gagah

18. Tarsha: perempuan yang berani

19. Ziana: berani

(INT)

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.