Berikutnya ada resep nasi goreng gila. Nama tersebut berasal dari rasanya yang luar biasa enak gila.
Rasanya yang kaya, tidak heran jika bahannya juga lumayan banyak.
Yuk simak resepnya dari Moms Rima melalui laman Cookpad berikut ini.