5 Motif Inspiratif Tahun 2016
Apakah Anda sudah mulai bosan dengan motif garis yang selalu menjadi andalan di sepanjang tahun 2015 lalu? Berikut ini motif yang akan memberikan solusi tepat agar Anda berani keluar dari luar zona aman dan terlihat lebih fashionable.
Bold Plaid
Motif yang populer di tahun 90-an ini, dulunya banyak dipakai untuk kemeja. Sekarang, motif ini banyak digunakan untuk desain dress ataupun blus dengan nuansa warna dan potongan yang lebih inovatif.
Abstract Flower
Tahun ini, motif bunga yang abstrak dengan aksen ruffle dan material transparan mampu menyita perhatian semua lini fashion. It looks fun and flowy.
Tie Dye
Anda pasti tidak akan percaya jika motif tie dye akan menjadi salah satu motif yang akan tren tahun ini. Kini tie dye hadir lebih modern dan gaya.
Typography
Typography print ternyata tidak hanya digunakan untuk t-shirt saja. Recently, teknik menyusun huruf ini dapat diaplikasikan pada kain dengan berbagai macam potongan sehingga penampilan Anda terlihat lebih bold dan ekspresif.
Animal Prints
Kali ini, animal print tidak melulu dengan warna cokelatnya yang khas, nuansa warna vibrant menjadikan penampilan Anda terlihat lebih eye catchy.
(RIBJANE)
Sumber foto: memorandum.com
Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.
Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan
Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.