Kumpulan Chat WA Lucu Sama Pacar, Bisa Bikin Ngakak Sendiri!
Chat WA lucu sama pacar menjadi salah satu cara yang dilakukan oleh banyak pasangan supaya hubungan tidak membosankan.
Chat WA lucu sama pacar tidak hanya digunakan supaya hubungan tidak membosankan, tapi juga bisa digunakan sebagai hal yang perlu dilakukan ketika salah satu pasangan sedang merasa kesal, marah, atau bersedih.
Dengan adanya chat WA lucu sama pacar yang dikirimkan, maka nantinya Moms bisa membuat suasana hatinya menjadi lebih baik dan pastinya menjadi tambah sayang.
Baca Juga: 6 Tips Sexting dengan Pasangan, Berani Coba?
Kumpulan Chat WA Lucu Sama Pacar
Jika Moms bingung atau tidak pernah mengirimkan chat WA lucu sama pacar, berikut ada beberapa kumpulannya yang bisa dijadikan sebagai inspirasi, yaitu:
1. Chat Tentang Pacar yang Melucu
Dari chat WA lucu sama pacar ini, Moms bisa melihat kalau sang pacar merupakan orang yang suka melucu.
Chat tersebut dibuka dengan pertanyaan mengenai sebesar apa rasa cinta sang pasangan. Lalu, dijawab dengan perkataan rayuan gombal dari pasangan.
Kelucuan percakapan tersebut berada di akhir chat yang bisa membuat orang yang membacanya tertawa karena ternyata sang pacar adalah orang yang realistis.
Baca Juga: 13 Cara Memuaskan Pasangan dari Jarak Jauh untuk Pasangan LDR
2. Chat Candaan Tentang Hati
Selanjutnya ada chat candaan tentang hati yang dilontarkan oleh pasangan.
Awalnya sang pacar meminta sesuatu kepada pasangan. Lalu, pasangannya menjawab dengan rela memberikan apa saja, kecuali hatinya karena di dalam hatinya ada sang pacar.
Mengungkapkan rasa sayang melalui chat seperti ini tidak hanya bisa membuat suasana menyenangkan dan pastinya membuat hati Moms dan pasangan berbunga-bunga.
3. Chat Tentang Pacar yang Humoris
Memiliki pacar yang humoris pastinya bisa membuat Moms selalu tertawa.
Pada chat WA lucu sama pacar ini, Moms bisa melihat kalau sang pacar mendoakan pasangannya supaya bermimpi buruk.
Doa supaya bermimpi buruk dikarenakan kalau pasangannya bermimpi indah, ia akan cemburu dengan mimpi tersebut.
Baca Juga: 12 Trik dan Cara Memanjakan Pacar, Bikin Hubungan Makin Awet!
4. Chat Pacar yang Suka Bercanda
Selanjutnya ada chat WA lucu sama pacar yang suka bercanda.
Pada chat tersebut sang pacar mulai menggombal dengan mengatakan sebuah pantun lucu karena diakhir dengan emoticon tertawa.
Tapi ternyata setelah mendengar jawabannya, sang pacar ternyata hanya ingin bercanda dengan pasangannya.
5. Chat Pacar yang Tak Romantis
Memiliki pacar yang tidak romantis ternyata ada kelebihannya juga karena tanpa disadari mereka menjadi orang yang lucu tanpa perlu berusaha.
Dalam chat ini, sang pacar mengirimkan chat yang mengodekan supaya pasangannya mengucapkan kata I love you.
Hanya saja berhubung pasangannya tidak romantis, maka kata-kata I love you tidak terucapkan.
Baca Juga: Mengenal Pillow Talk, Percakapan Intim di Ranjang untuk Tingkatkan Gairah Hubungan
Cara Chat dengan Pacar Biar Nggak Bosan
Selain mengirimkan chat WA lucu sama pacar, ada cara-cara lainnya yang bisa dilakukan oleh Moms supaya hubungan tidak terasa membosankan. Beberapa di antaranya adalah dengan melakukan hal-hal berikut:
- Kirim Chat Kejutan dengan Pernyataan Sayang
Cara yang pertama adalah dengan mengirimkan chat kejutan dengan pernyataan sayang dan cinta kepada pasangan.
Banyak orang yang beranggapan kalau rasa sayang dan cinta haruslah ditunjukkan dengan perilaku, tapi tidak ada salahnya untuk mengatakannya dengan kata-kata.
Dengan mengatakan rasa sayang kepada pasangan melalui chat, maka perasaan pasangan juga bisa bertambah sayang.
Baca Juga: 8 Istilah Kekinian yang Paling Sering Digunakan dalam Percakapan Sehari-hari
- Sering Gunakan Emoji saat Chatting
Cara lainnya agar chat dengan pasangan tidak membosankan adalah menggunakan emoji.
Emoji adalah gambar simbol yang mempresentasikan ekspresi wajah. Mulai dari ekspresi marah, senang, sedih, menangis, dan sebagainya.
Selain emoji, Moms juga bisa mengirimkan sticker yang merupakan gambar atau foto bergerak.
Sticker biasanya memiliki lebih lucu dan menarik karena bisa bergerak.
Berbeda dengan emoji yang sudah ada di WA, untuk sticker ini biasanya Moms harus men-download terlebih dahulu.
- Sering Berikan Pantun Lucu dan Teka-teki
Cara chat dengan pasangan agar tidak membosankan adalah seringlah memberikan pantun lucu dan teka-teki.
Pantun lucu dan teka-teki akan mencairkan suasana ketika Moms dan pasangan sedang bertengkar atau sedang mengalami masalah karena bisa menghibur.
Selain itu, dengan memberikan pantun lucu dan teka-teki dalam chat kepada pasangan, maka hubungan menjadi tidak membosankan karena akan ada canda tawa.
Baca Juga: 8 Cara Menjadi Cuek dan Dingin di Chat, Bikin Seseorang Penasaran
- Tukar Cerita Keseharian
Membicarakan keseharian ketika chat WA juga bisa menjadi hal yang membuat hubungan tidak membosankan.
Ceritakanlah hal-hal yang terjadi seharian kepada pasangan. Cerita yang harus Moms utamakan adalah cerita-cerita yang lucu, sehingga menarik dan bisa membuat suasana hati menjadi lebih baik.
Dengan bertukar cerita keseharian yang menyenangkan, maka kehidupan asmara Moms dengan pasangan pastinya tidak akan membosankan.
- Hindari Terlalu Sering Bicara Hal yang Serius
Salah satu cara yang perlu dilakukan saat chat dengan pacar agar tidak membosankan adalah hindari membicarakan hal-hal yang yang sifatnya terlalu serius.
Berbicara hal yang serius dengan pacar memang diperlukan, tapi tidak perlu terlalu sering karena bisa membuat hubungan menjadi membosankan.
- https://www.brilio.net/ngakak/10-chat-wa-lucu-bikin-kesel-pacar-ini-kocaknya-bikin-senyum-sendiri-2005120.html
- https://berita.99.co/chat-wa-lucu-sama-pacar/
- https://id.pinterest.com/londonponsea683/chatting-pacar/
- https://ngakakonline.id/kumpulan-chat-sama-pacar-yang-bikin-gemes-sekaligus-ngakak/
- https://www.gramedia.com/best-seller/topik-pembicaraan-sama-pacar/
Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.
Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan
Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.