26 September 2019

20 Rekomendasi Nama Unisex yang Bisa Digunakan Untuk Bayi Laki-Laki Maupun Perempuan

Nama yang indah untuk bayi laki-laki maupun perempuan
placeholder
Artikel ditulis oleh Carla Octama Orami
Disunting oleh Carla Octama Orami

Sebelum Si Kecil lahir, orang tua pastinya sudah mempersiapkan nama untuknya kelak.

Namun, ada beberapa pula kejadian dimana orang tua sudah menyiapkan nama untuk anak laki-laki, tapi ternyata begitu lahir perempuan, begitu pula sebaliknya.

Untuk mengantisipasinya, coba deh Moms dan Dads mengantisipasi dengan menyiapkan nama unisex. Nama ini bisa digunakan oleh bayi laki-laki maupun bayi perempuan.

1. Sukma : jiwa

2. Ade : adik, anak bungsu

3. Lintang : bintang

4. Bintang : bintang

5. Dika : anak yang diberi kelebihan

Baca Juga : 15 Ide Nama Bayi yang Terinspirasi dari Warna, Unik!

6. Dira : kebijakan

7. Eka : satu, awal

8. Surya : matahari

9. Rizky : rezeki, anugerah

10. Reza : harapan, keinginan

ADVERTISEMENT

advertisement

11. Andra : gagah

12. Audy : kuat, mulia

13. Aufa : setia, kuat

14. Mega : besar

15. Okta : delapan, bulan Oktober

16. Rifa : mulia, mampu bertahan

17. Arin : perak

18. Ari : pintar, penguasa

19. Aulia : orang yang suci

20. Alfi : penasihat, orang terhormat

(CAR)

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2025 Orami. All rights reserved.