Biasanya, telur gabus memang dibuat dengan menggunakan keju.
Namun, Moms yang tidak suka keju atau ingin membuat telur gabus versi ekonomis, bisa coba membuat telur gabus tanpa keju.
Berikut ini resep telur gabus tanpa keju yang dapat Moms coba sontek.