17 Inspirasi Nama Bayi dari Dewa dan Dewi Yunani, Keren!
Legenda dewa dan dewi Yunani memang melekat di benak kita, apalagi banyak film yang telah mengangkat kisah-kisah mereka.
Berbagai dewa dan dewi tersebut memiliki spesialisasinya masing-masing, mulai dari dewa perang sampai dewa cinta.
Tidak ada salahnya menggunakan nama mereka sebagai inspirasi nama Si Kecil, lho! Yuk simak inspirasi nama bayi dari dewa dan dewi Yunani yang super keren!
Baca Juga: 18 Inspirasi Nama Bayi dengan Arti 'Pemimpin'
Laki-laki:
1. Apollo: dewa musik, ramalan, panahan, penyembuhan, dan masa muda
2. Ares: dewa perang
3. Cronos: dewa waktu
4. Eros: dewa cinta
5. Helios: dewa matahari
6. Kratos: dewa kekuatan dan kekuasaan
7. Triton: dewa laut pembawa pesan di lautan
8. Uranus: dewa langit
Baca Juga: 13 Ide Nama Bayi dengan Arti 'Anugerah'
Perempuan:
9. Antheia: dewi bunga dan taman
10. Aphrodite: dewi cinta dan kecantikan
11. Athena: dewi kebijaksanaan, seni, dan strategi perang
12. Bia: dewi kekuatan
13. Gaia: dewi perwujudan bumi
14. Hera: dewi dari segala dewi, pernikahan, dan perempuan
15. Hestia: dewi keluarga
16. Nyx: dewi malam
17. Rhea: dewi alam
(INT)
Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.
Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan
Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.